Ramainya Balai Desa Hari Ini !! Verifikasi PKH Jilid 2 Tahap 4 di Desa Bektiharjo

Kamis, 22 Maret 2018 mulai pukul 09.00, Balai Desa Bektiharjo penuh sesak dengan warga yang akan menghadiri Verifikasi Program Keluarga Harapan (PKH) Jilid 2 Tahap 4.


Program ini ditujukan untuk warga Desa Bektiharjo sejumlah 210 orang.
Rincian per dusunnya adalah:
1. Dusun Krajan sejumlah 73 orang
2. Dusun Bogor sejumlah 95 orang
3. Dusun Medokan sejumlah 42 orang
Verifikasi dilaksanakan oleh tim pendamping desa PKH sebanyak 2 orang, didampingi oleh perangkat Desa Bektiharjo.
Program PKH adalah program nasional yang bertujuan mengurangi beban RTSM dan diharapkan dapat memutus mata rantai kemiskinan antar-generasi, sehingga generasi berikutnya dapat keluar dari kemiskinan. PKH juga mendukung pencapaian Tujuan Pembangunan Millenium atau Millenium Development Goals (MDGs).

INSYAALLAH DESA BEKTIHARJO SEMAKIN BAIK !!


Informasi, saran, kritik, Hubungi segera : 

WA: 0811 3010 123

Telp/SMS : 0813 3519 6837

*tombol hanya berfungsi jika anda mengakses web ini via Smartphone

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ramainya Balai Desa Hari Ini !! Verifikasi PKH Jilid 2 Tahap 4 di Desa Bektiharjo"

Post a Comment